Mountain Luhur


Selamat Datang di info pendakian gunung luhur

Gunung Luhur Sukamakmur (1.750 mdpl) di kabupaten Bogor,Destinasi ini telah dibuka kembali untuk umum sejak September 2025, namun perlu diperhatikan ada larangan berkemah di puncak. Biaya registrasi pendakian adalah Rp25.000 untuk tektok (pendakian sehari) dan Rp35.000 untuk berkemah, dengan batas waktu tektok pukul 04.00-14.00 WIB,destinasi pendakian yang menawarkan keindahan alam asri, jalur menanjak, dan spot sunrise.






























selain indah pemandangannya, ada juga bunga Hortensia (nama ilmiah: Hydrangea). 
Kelopak kecil-kecil tapi membentuk satu bola besar.
Warna bisa putih, biru, ungu, atau pink tergantung kadar pH tanah.
Daunnya lebar, tebal, dan berwarna hijau tua mengilap.






Komentar

Postingan populer dari blog ini

Gunung Semeru